Polsek Wajo Tingkatkan Patroli Blue Light untuk Jaga Kondusifitas Kamtibmas Pilkada Serentak

Redaksi

- Redaksi

Selasa, 22 Oktober 2024 - 23:52 WIB

5018 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAKASSAR, HUMDER — Dalam rangka menjaga kondusifitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) selama pelaksanaan Pilkada Serentak, Polsek Wajo meningkatkan intensitas Patroli Blue Light di wilayah hukumnya. Patroli ini dilakukan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat serta memastikan proses Pilkada berjalan dengan tertib dan lancar.

Kasubsipenmas Aipda Adil menyampaikan bahwa patroli ini dilaksanakan di titik-titik rawan yang berpotensi menjadi lokasi kerumunan massa, . “Patroli Blue Light dilakukan untuk mengantisipasi potensi gangguan Kamtibmas dan memastikan masyarakat dapat menyalurkan hak pilihnya tanpa adanya gangguan,” ujar Adil

Baca Juga :  Bhabinkamtibmas Kelurahan Melayu Baru Gelar Patroli Dialogis, Wujudkan Rasa Aman Jelang Pilkada

Patroli yang dilakukan pada malam hari ini, ditandai dengan penggunaan lampu rotator berwarna biru sebagai tanda kehadiran polisi di lapangan. Diharapkan, kegiatan ini dapat mencegah dan meminimalisir terjadinya tindak kriminalitas serta menjaga situasi tetap aman dan terkendali selama masa Pilkada.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut, pihak Polres Pelabuhan Makassar khususnya Polsek Wajo juga mengajak seluruh elemen masyarakat untuk turut serta menjaga ketertiban dan keamanan di wilayahnya masing-masing. “petugas mengimbau kepada masyarakat untuk tidak mudah terprovokasi oleh berita-berita hoaks yang dapat memecah belah persatuan. Mari bersama-sama menjaga keamanan demi suksesnya Pilkada Serentak ini,” tambah Kasubsipenmas

Baca Juga :  Aster Kasdam XIV/Hsn Menghadiri Pertamina SMEXPO 2024

Dengan adanya patroli ini, diharapkan masyarakat dapat menjalani aktivitas sehari-hari dan mengikuti rangkaian Pilkada dengan perasaan aman, sehingga tercipta situasi yang kondusif dan damai”harap Kasubsipenmas Humas Polres Pelabuhan Makassar.(@$_23)

Info dari <a href=”https://tribratanewspolrespelabuhanmakassar.com” >Polres Pelabuhan Makassar</a>

Berita Terkait

“Cooling System” Bhabinkamtibmas Gusung Wujudkan Pilkada Serentak yang Aman dan Kondusif
Sukseskan Pilkada Serentak, Kapolsek Ujung Tanah Tekankan Pentingnya Ketertiban dan Sinergitas
Dengan Canda Tawa, Personil Polsubsektor Kepulauan Sangkarrang dan Babinsa Ajak Satlinmas Sukseskan Pilkada
Polres Pelabuhan Makassar Berikan Pengamanan, Pastikan Kampanye Paslon Pilkada Berjalan Aman dan Damai
Personil Polres Pelabuhan Makassar Tingkatkan Keselamatan dengan Pengaturan Lalu Lintas di Depan Sekolah
Jaga Kondusivitas Pilkada, Satbinmas Polres Pelabuhan Makassar Tingkatkan Patroli Dialogis sebagai Cooling System
Bhabinkamtibmas Kelurahan Melayu Baru Gelar Patroli Dialogis, Wujudkan Rasa Aman Jelang Pilkada
Kapolres Pelabuhan Makassar Hadiri Kunjungan Kerja Komisi III DPR RI: Pengawasan Penegakan Hukum Pilkada Serentak 2024

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 10:08 WIB

Perlindungan Data Pribadi juga melindungi Demokrasi di Indonesia

Kamis, 7 November 2024 - 00:23 WIB

Berkomitmen Dalam Meningkatkan Kualitas SDM, Kemenkumham Kalteng Terima Penghargaan di Rakor Nasional Corporate University 2024

Selasa, 5 November 2024 - 11:52 WIB

Amanah Dalam Bertugas, Kakanwil Lakukan Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Pejabat Non Manajerial di Lingkungan Kanwil Kemenkumham Kalteng

Minggu, 27 Oktober 2024 - 18:57 WIB

Jalan Santai HUT ke-79 TNI, Kakanwil Kemenkumham Kalteng Maju Amintas Siburian Kobarkan Jiwa Nasionalisme

Selasa, 22 Oktober 2024 - 09:28 WIB

Kakanwil Kemenkumham Maju Amintas Siburian: Kolaborasi adalah Kunci Keadilan di Kalimantan Tengah

Senin, 14 Oktober 2024 - 18:36 WIB

Kanwil Kemenkumham Kalteng Sahkan Tugiyo Sebagai Wakil Ketua MKNW, Pioni dan Albert di MPWN

Jumat, 11 Oktober 2024 - 20:44 WIB

Ikuti Penguatan Satuan Kerja Menuju WBBM, Kanwil Kemenkumham Kalteng Mantapkan Persiapan

Jumat, 11 Oktober 2024 - 14:13 WIB

Presiden Jokowi : Berikan Kesetaraan Pelayanan, Polri Telah Membangun 19.105 Fasilitas Layanan Kaum Rentan Anak dan Penyandang Disabilitas

Berita Terbaru