Semangat Tinggi di Tengah Tantangan, Hari Terakhir SKB Kemenkumham Kalteng Perserta Tetap Fokus Menuju Impian

REDAKSI MEDAN

- Redaksi

Jumat, 22 November 2024 - 21:00 WIB

505 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Palangka Raya

Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) untuk Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Kalimantan Tengah (Kemenkumham Kalteng) memasuki hari ketiga. Tes berlangsung dengan tertib dan lancar di lokasi yang telah ditentukan, yakni di Aula Kanwil Kemenkumham Kalteng dan Rumah Sakit TNI AD. Jumat (22/11/2024).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Peserta dari berbagai daerah hadir tepat waktu untuk mengikuti ujian sesuai jadwal yang telah ditentukan. Hari ketiga ini menjadi fokus bagi peserta dengan formasi seperti penjaga tahanan, analis hukum, dan petugas imigrasi.

Baca Juga :  Implementasikan Program Akselerasi, Kakanwil Kemenkumham Kalteng Maju Amintas Siburian Pimpin Penyaluran Bantuan Sosial Kepada 500 Warga Terdampak Ekonomi

Meskipun diwarnai dengan sejumlah kejadian seperti tertinggalnya identitas peserta seperti KTP, turunnya hujan, hingga padamnya listrik tidak menghalangi pelaksanaan Tes SKB. Peserta yang tertinggal identitasnya bisa mengupayakan untuk memenuhi persyaratan dokuemn yang dibutuhkan dan juga panitia sigap mengatasi hambatan yang ditemui. Antusias dan semangat tinggi tetap ditunjukan oleh para peserta dengan tertib mengikuti rangkaian proses seleksi hingga selesai.

Kepala Kanwil Kemenkumham Kalteng (maju Amintas Siburian) dalam keterangannya, menyampaikan bahwa pihaknya memastikan seluruh rangkaian seleksi berjalan lancar, transparan, adil, dan bebas dari kecurangan.

Baca Juga :  Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Perketat Keamanan dengan Patroli Tembok Branggang dan Gorong-gorong

“Kami terus mengedepankan integritas dalam setiap proses seleksi. Semua perangkat ujian telah disiapkan dengan baik, dan pengawasan ketat dilakukan untuk menjaga keseluruhan proses berjalan lancar,” ujar beliau.

“Kami bangga melihat semangat tinggi dari para peserta hingga hari terakhir. Mereka tetap disiplin, tertib, dan fokus meskipun ada tekanan,” ungkapnya

Sementara di RS TNI para peserta menjalani tes kesehatan dengan suka duka walaupun begitu mereka selalu optimis dalam menggapai cita-citanya, Peserta penuh semangat saat melaksanakan ujian, menunjukkan tekad besar untuk meraih posisi impian sebagai abdi negara.(AVID/red

Berita Terkait

Kalapas Narkotika Samarinda Bersama Kepala Kantor Pertanahan Kota Samarinda Siap Berkolaborasi Dalam Pengelolaan Aset Di Lapas Narkotika Samarinda
Perlindungan Data Pribadi juga melindungi Demokrasi di Indonesia
Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Gelar Razia Gabungan Bersama TNI, Polri, dan BNN Kabupaten Simalungun
Implementasikan Program Akselerasi, Kakanwil Kemenkumham Kalteng Maju Amintas Siburian Pimpin Penyaluran Bantuan Sosial Kepada 500 Warga Terdampak Ekonomi
Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Perketat Keamanan dengan Patroli Tembok Branggang dan Gorong-gorong
Berkomitmen Dalam Meningkatkan Kualitas SDM, Kemenkumham Kalteng Terima Penghargaan di Rakor Nasional Corporate University 2024
Amanah Dalam Bertugas, Kakanwil Lakukan Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Pejabat Non Manajerial di Lingkungan Kanwil Kemenkumham Kalteng
Jalan Santai HUT ke-79 TNI, Kakanwil Kemenkumham Kalteng Maju Amintas Siburian Kobarkan Jiwa Nasionalisme

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 12:09 WIB

Miris,..! Pengurus DPN PPDI Lamongan Mempersulit Pengunduran Dan Pengembalian Uang Simpanan Purna Bakti PPDI

Jumat, 22 November 2024 - 02:17 WIB

Jelang Pemungutan Suara, Polres Pelabuhan Makassar Gelar Rakor Guna Maksimalkan Keamanan Pilkada Serentak

Jumat, 15 November 2024 - 15:07 WIB

“Cooling System” Bhabinkamtibmas Gusung Wujudkan Pilkada Serentak yang Aman dan Kondusif

Jumat, 15 November 2024 - 15:05 WIB

Sukseskan Pilkada Serentak, Kapolsek Ujung Tanah Tekankan Pentingnya Ketertiban dan Sinergitas

Selasa, 5 November 2024 - 01:06 WIB

Dengan Canda Tawa, Personil Polsubsektor Kepulauan Sangkarrang dan Babinsa Ajak Satlinmas Sukseskan Pilkada

Selasa, 5 November 2024 - 01:04 WIB

Polres Pelabuhan Makassar Berikan Pengamanan, Pastikan Kampanye Paslon Pilkada Berjalan Aman dan Damai

Sabtu, 2 November 2024 - 00:50 WIB

Personil Polres Pelabuhan Makassar Tingkatkan Keselamatan dengan Pengaturan Lalu Lintas di Depan Sekolah

Sabtu, 2 November 2024 - 00:48 WIB

Jaga Kondusivitas Pilkada, Satbinmas Polres Pelabuhan Makassar Tingkatkan Patroli Dialogis sebagai Cooling System

Berita Terbaru